3 Cara Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan
Cara Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan - Saat ini sedang berlangsung musim hujan di pelbagai wilayah di Indonesia. Oleh karena itu, diperlukan cara atau tips untuk menjaga daya imun agar tidak mudah terserah berbagai macam penyakit: batuk, pilek, meriang, masuk angin dan kembung.
Cara Menjaga Kesehatan saat musim hujan |
Baca Juga Cara Ampuh Menghilangkah Biang pada Bayi
1. Perbanyak minum air putih
Air putih yang dimaksud adalah air mineral atau air tawan, bukan air susu. Konsumsi air putih yang dianjurkan setiap hari adalah minimal 1,5 liter sampai 2 liter sehari atau kurang lebih 8 gelas. Kekurangan dan kelebihan air putih tidak batik bagi kesehatan.
2. Langsung Mandi setelah terkena hujan
Entah mitos atau fakta namun petuah orang tua selalu menganjurkan kita untuk langsung mandi setelah terkena air hujan. Hal tersebut dapat meringankan pusing atau sakit kepala. Selain itu juga untuk menetralkan air hujan yang terkadang basa atau asam.
Baca juga Cara Memanjangkan Rambut Alami Lurus
Baca juga Cara Memanjangkan Rambut Alami Lurus
3. Jaga asupan nutrisi atau gizi
Tidak cukup menjaga fisik dari air hujan. Perlu juga menambah daya imun atau kekebalan tubuh dengan mengkonsumsi makanan yang mengandung gizi yang seimbang. Tidak perlu makanan yang mahal namun cukup sesuatu yang ada disekitar kita: bayam, kangkung, pisang dan lain sebagainya. Usahakan kurangi fast fost atau junk food .
Itulah 3 cara menjaga kesehatan saat musim hujan semoga kita dan keluarga kita selalu diberikan kesehatan dalam menghadapi musim penghujan.
Terima kasih !